Market Review Awal Trend Naik COMPOSITE? AKRA, MIKA dan PGEO Masuk Watchlist. admin, 23/11/202423/11/2024 Menutup minggu ketiga November 2024, COMPOSITE ditutup naik sebesar 0,9% di level 7195,56 (0,8%) dibandingkan dari penutupan di hari sebelumnya. Dengan tidak terbentuknya lower low dibandingkan di hari sebelumnya disertai indikator Bollinger Band terlihat pergerakan COMPOSITE sedang berada di fase konsolidasi dengan level support 7137,46. Hal ini seirama dengan pergerakan… Continue Reading